Pelatihan Sistem dan Prosedur Kepabeanan di Bidang Ekspor
Pelatihan Sistem dan Prosedur Kepabeanan di Bidang Ekspor
Pelatihan Sistem dan Prosedur Kepabeanan di Bidang Ekspor
Training Sistem dan Prosedur Kepabeanan di Bidang Ekspor
Deskripsi Pelatihan Sistem dan Prosedur Kepabeanan di Bidang Ekspor
Dalam era globalisasi ini, perdagangan semakin cepat dan meningkat. Karena menjadi semakin mudah memasuki kancah internasional. Para praktisi dituntut untuk selalu mengikuti perkembangan tersebut agar tidak tertinggal terutama dengan adanya aturan dan kebijakan baru seperti penerapan UCP terbaru untuk Letter of Credit di dunia Perbankan dan National Single Window (NSW) di Bea Cukai. Untuk memperlancar urusan bisnisnya, para pengusaha dituntut untuk memiliki pengetahuan yang cukup mengenai prosedur ekspor dan impor, baik dari kepabeanan, shipping maupun perbankan, yang semuanya ini saling berkaitan dan selama ini sering terjadi permasalahan di lapangan. Pelatihan ini akan memberikan pemahaman mengenai sistem dan prosedur kepabeanan di bidang ekspor.
Tujuan
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan dapat :
Memahami konsep sistem dan prosedur kapabeanan di bidang ekspor
Memahami peraturan dan undang-undang terkait kepabeanan di bidang ekspor
Mampu manganalisa permasalahan dan memecahkan masalah dalam bidang kepabeanan ekspor
Materi Pelatihan Sistem dan Prosedur Kepabeanan di Bidang Ekspor
Konsep sistem dan prosedur kapabeanan di bidang ekspor
National Single Window (NSW)
Tata Laksana di bidang Ekspor
Incoterms 2000 (Syarat Peyerahan Barang) EX Works, FCA, FAS, FOB, CFR, CIP, CPT, CIP, DAF, DES, DEQ, DDU, DDP
Metode Pembayaran Internasional Advance Payment, Open Account, Consignment, Collection, Letter of Credit (L/C
Kendala-kendala dalam bidang ekspor
Studi Kasus dan diskusi
Peserta
Peserta dapat diikuti oleh semua yang tertarik pada bidang ini. Selain itu juga dapat diikuti oleh semua yang ingin mengatahui dan mendalami tentang bidang ini.
Instruktur
Instruktur dalam Pelatihan dan Training ini akan dibawakan oleh seorang yang ahli dalam bidang ini.
Metode
1. Presentasi
2. Diskusi antar peserta
3. Studi kasus
4. Simulasi
5. Evaluasi
6. Konsultasi dengan instruktur
Jadwal Pelatihan Jogja Media Training 2023 :
Batch 1 : 24 – 26 Januari 2023
Batch 2 : 20 – 23 Maret 2023
Batch 3 : 15 – 17 Mei 2023
Batch 4 : 17 – 19 Juli 2023
Batch 5 : 25 – 27 September 2023
Batch 6 : 7 – 9 November 2023
Jadwal Training Jogja Media
Catatan : Jadwal tersebut dapat disesuaikan dengan kebutuhan calon peserta
Lokasi Pelatihan :
- Yogyakarta, Hotel Dafam Malioboro
- Jakarta, Hotel Amaris Tendean
- Bandung, Hotel Golden Flower
- Bali, Hotel Ibis Kuta
- Online Daring, Zoom, Google Meet, Teamlink
Investasi Pelatihan Tahun 2023 – 2022 ini :
- Investasi pelatihan selama tiga hari tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel free to contact us.
- Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.
Fasilitas Training :
- FREE Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara/Stasiun/Terminal)
- Module / Handout
- FREE Flashdisk
- Sertifikat
- FREE Bag or bagpackers (Tas Training)
- Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)
- 2xCoffe Break & 1 Lunch, Dinner
- FREE Souvenir Exclusive