TRAINING PROCUREMENT FRAUD PREVENTION & INVESTIGATION Deskripsi Tahukah anda bahwa lebih dari 30% kasus fraud di perusahaan terjadi di area pengadaan barang dan jasa? Menurut laporan Association of Certified Fraud Examiners (ACFE) tahun 2024, kerugian akibat kecurangan procurement mencapai rata-rata 5% dari total pendapatan organisasi. Situasi ini menimbulkan pertanyaan penting: apakah sistem pengadaan di perusahaan anda sudah cukup tangguh menghadapi […]